Alternatif Solusi Latihan Modul 1 Pendahuluan Matematika Dasar 1A
X Y Z EDUCATION merupakan Bimbingan Belajar Dan Website Yang Memuat Konten
Pembelajaran Dasar di Tahap Persiapan Bersama.
Baca Juga : Alternatif
Solusi Latihan Modul 3 Limit dan Kekontinuan Matematika Dasar 1A
Alternatif Solusi
Latihan Modul 1 Pendahuluan Matematika Dasar 1A
Modul 1 Pendahuluan
ini isinya rangkuman materi yang udah kita pelajari di tingkat SMA. Perlu
banget nih buat kita nginget apa aja yang udah kita pelajari di SMA duls.
Tujuannya biar kita semakin dalem teori-teori yang jadi dasar sebelum belajar
ilmu Matematika Dasar (Kalkulus). Pada
modul ini akan dijelaskan mengenai sistem bilangan riil, pertidaksamaan dan
nilai mutlak, sistem koordinat dan grafik persamaan.
Bilangan riil itu masuk objek pembicaraan di modul ini.
Konsep ini harus kita pahami benar-benar, sebab ini menjadi dasar buat belajar
materi selanjutnya.
Beberapa tujuannya nih setelah belajar materi modul
pendahuluan ini yaitu :
1. Menentukan apakah suatu bilangan termasuk ke dalam kelompok
himpunan bilangan tertentu
2. Menyatakan suatu himpunan bilangan riil atau interval ke
dalam garis bilangan riil atau sebaliknya
3. Menentukan himpunan penyelesaian dari suatu pertidaksamaan
dengan menggunakan sifat-sifat urutan bilangan riil, sifat-sifat nilai mutlak
dan akar kuadrat.
4. Menyelesaikan suatu titik koordinat ke dalam bidang
koordinat atau sebaliknya
5. Menggambarkan kurva dari suatu persamaan
Baca Juga : Alternatif Solusi Latihan Modul 3 Limit dan Kekontinuan
Matematika Dasar 1A
DOWNLOAD
Comments